Monday, September 1, 2008

MOHON PAMIT


Dengan berakhirnya masa tugas saya di Laboratorium Komputer D3 Bisnis Internasional Universitas Jenderal Soedirman, maka dengan ini saya mengucapkan banyak terima kasih atas semua kerjasama yang sudah terjalin selama ini, dan saya mohon pamit kepada segenap mahasiswa dan civitas academica D3 Bisnis Internasional Unsoed. Mohon maaf atas segala kesalahan dan kekhilafan saya, baik yang disengaja ataupun tidak disengaja. Semoga semua pengabdian dan pengorbanan saya selama 5 (lima) tahun yang lalu (1 September 2003 - 1 September 2008) dapat bermanfaat dan mendapatkan berkah serta pahala yang berlimpah. amiiin....
Untuk selanjutnya saya masih tetap mengabdi di Program Pascasarjana Magister Ilmu Ekonomi Universitas Jenderal Soedirman dan sekarang sedang mencoba mengabdi di Laboratorium Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Jenderal Soedirman dan mengampu mata kuliah Audit EDP (Electronic Data Processing). Semoga pengabdian saya ditempat yang baru dapat berjalan dengan lancar dan baik. Mohon do'a restu dan semoga saya dapat mencapai kesuksesan yang lebih besar.
Terima kasih.

Wednesday, August 20, 2008

NILAI COMPUTER 2 SEMESTER GENAP 2007/2008

Nilai akhir mata kuliah Computer 2 adalah nilai akhir yang dihasilkan dari beberapa komponen yang saling mendukung, diantaranya adalah:
  1. Nilai Tugas (baik tugas langsung maupun tugas e-mail)
  2. Nilai Praktikum
  3. Kehadiran
  4. Aktifitas mahasiswa
  5. Interaksi mahasiswa di kelas
  6. Nilai Ujian Mid Semester
  7. Nilai Ujian Utama
  8. dll...

Sehingga setelah digabung menghasilkan nilai sebagai berikut:






PERHATIAN :

  1. Daftar nilai diatas adalah nilai final, artinya; nilai tersebut tidak dapat diganggu gugat tanpa alasan dan bukti yang valid.
  2. Apabila ada mahasiswa yang merasa keberatan atau tidak puas dengan hasil nilainya, silahkan hubungi dan temui saya untuk mengajukan komplain.
  3. Saya tidak melayani komplain yang hanya melalui SMS atau telepon, saya hanya akan melayani komplain yang dilakukan secara langsung kepada saya (didahului dengan membuat appointment dengan saya).
  4. Komplain tidak dapat diterima apabila tidak disertai dengan alasan dan atau bukti yang kuat dan rasional.
  5. Setiap komplain yang tidak berdasar dari mahasiswa yang sudah masuk dalam black list saya, akan mengakibatkan pengurangan nilai kepada yang bersangkutan. (Kecuali bagi mahasiswa yang rajin kuliah, praktikum, mengerjakan tugas dan tidak pernah membuat kasus).
  6. Bagi mahasiswa yang merasa dirinya tidak rajin (baik kuliah, praktikum dan mengerjakan tugas) dan atau pernah membuat kasus, lebih baik anda berfikir seribu kali untuk mengajukan komplain.
  7. Batas waktu komplain terakhir adalah pada hari Rabu (27 Agustus 2008) Pukul 12:00 WIB.
  8. Apabila melewati batas waktu tersebut, maka permasalahan nilai sudah selesai dan saya menganggap semua mahasiswa sudah puas.

Terima kasih...

.....................................................................

Wednesday, July 9, 2008

UJIAN AKHIR SEMESTER GENAP 2007/2008

Ujian Akhir Semester akan dilaksanakan pada:

Hari : Sabtu

Tanggal : 12 Juli 2008

Waktu :
Ujian Teori :
07.00 - 08.00 WIB
Ujian Praktikum :
  1. 08.00 - 08.50 WIB
  2. 08.50 - 09.40 WIB
  3. 09.40 - 10.30 WIB
Kelompok akan dibagi pada saat sebelum ujian dimulai.

Ketentuan:
  • Bagi mahasiswa yang tidak memenuhi syarat-syarat ujian, tidak diperbolehkan mengikuti ujian dengan alasan apapun.
  • Syarat-syarat untuk mengikuti ujian sudah dijelaskan pada awal semester, dan akan ada persyaratan khusus yang akan dijelaskan sebelum ujian dimulai.
  • Bagi mahasiswa yang merasa belum menyelesaikan tugas-tugas yang sudah diberikan, silahkan segera memenuhi tugasnya masing-masing.
  • Bagi mahasiswa yang datang terlambat dalam ujian, tidak dapat mengikuti ujian dan hanya mendapat kesempatan untuk ujian susulan.
  • Mahasiswa dapat mengikuti ujian susulan dengan syarat membawa surat permohonan ujian susulan yang sudah direkomendasi oleh ketua program dan pengelola program D3 Bisnis Internasional.
  • Semua peraturan yang sudah, sedang, dan akan berlaku, tidak dapat diaganggu gugat.

Terima kasih..

.....................................................

Sunday, June 22, 2008

JUMLAH PRAKTIKUM

Ujian Mid Semester : Tanggal 3 Mei 2008

Praktikum:

  1. 8 Mei 2008
  2. 15 Mei 2008
  3. 22 Mei 2008
  4. 29 Mei 2008
  5. 5 Juni 2008
  6. 12 Juni 2008
  7. 19 Juni 2008

Sehingga total praktikum sudah berjumlah 7 (tujuh) pertemuan.

terima kasih.

...........................................

Friday, May 30, 2008

LATIHAN 9

Tugas Latihan 9 diambil dari materi praktikum tanggal 29 Mei 2008.
Silahkan anda kirim ke:

Paling lambat tanggal 5 Juni 2008 Pukul 00:01 WIB.
Terima kasih...

..............................

Thursday, May 29, 2008

PRAKTIKUM 29 MEI 2008

Untuk Praktikum pada hari Kamis, tanggal 29 Mei 2008, semua kelompok masuk pada pukul 13.00 WIB di ruang topaz. Jadi, khusus pada hari tersebut pembagian kelompok ditiadakan.

Silahkan anda download Latihan 9 untuk materi soal praktikum, sehingga pada saat praktikum semua mahasiswa sudah membawa materi.

Bagi mahasiswa yang tidak membawa materi praktikum dan atau terlambat lebih dari 15 menit, tidak diperbolehkan mengikuti praktikum karena hanya akan mengganggu jalannya praktikum.

Terima kasih.

............................................................................

Friday, May 23, 2008

TUGAS LATIHAN 8

Untuk Tugas Latihan 8 diambil dari soal praktikum tanggal 22 Mei 2008.
Silahkan anda kirim ke:


Amin_Zuhdi_Excel@Yahoo.co.id

Paling lambat tanggal 29 Mei 2008 Pukul 00:01 WIB

Terima Kasih

..........................................

Wednesday, May 21, 2008

PRAKTIKUM 22 MEI 2008

Untuk Praktikum pada hari Kamis, tanggal 22 Mei 2008, semua kelompok masuk pada pukul 13.00 WIB di ruang topaz. Jadi, khusus pada hari tersebut pembagian kelompok ditiadakan.
Bagi mahasiswa yang terlambat lebih dari 15 menit, tidak diperbolehkan mengikuti praktikum karena hanya akan mengganggu jalannya praktikum.
Terima kasih.
...........................................................................

Thursday, May 8, 2008

PRAKTIKUM 8 MEI 2008

Setelah mempertimbangkan berbagai hal, maka jadwal praktikum tidak jadi berubah.

NAMUN....

Tidak menutup kemungkinan minggu-minggu yang akan datang jadwal praktikum dapat berubah sewaktu-waktu....

Khusus untuk praktikum hari ini, Kamis tanggal 8 Mei 2008, praktikum ditiadakan. Sebagai gantinya, saya memberi tugas membuat soal latihan excel dengan ketentuan sebagai berikut:

  1. Soal dibuat mandiri, bukan kelompok.
  2. Soal dibuat beserta jawabannya yang ditulis di bawah soal.
  3. Soal dibuat dengan mengambil referansi dari latihan-latihan yang sudah diberikan (Latihan 1 - 6) dan soal ujian mid semester.
  4. Soal dikumpulkan pada hari Senin tanggal 12 Mei 2008 dan dikirimkan ke email paling lambat pada tanggal tersebut.
  5. Soal tidak boleh ada yang sama sedikitpun dengan soal latihan dan soal ujian mid semester yang sudah diberikan.
  6. Soal tidak boleh ada yang sama sedikitpun dengan mahasiswa yang lain.
  7. Soal yang dikumpulkan berbentuk cetak print, bukan tulisan tangan.
Terima Kasih.....

.....................................................................

Monday, April 28, 2008

UJIAN MID SEMESTER GENAP 2007/2008

Ujian Mid Semester Genap 2007/2008 akan dilaksanakan pada hari Sabtu, tanggal 3 Mei 2008. Adapun pembagian kelompoknya adalah sebagai berikut:
.
A. Ujian Teori (utk semua peserta ujian) :
07.30 - 08.30 WIB
.
B. Ujian Praktikum :
- Sesi 1 (09.00 - 09.50 WIB)
- Sesi 2 (10.00 - 10.50 WIB)
- Sesi 3 (11.00 - 11.50 WIB)
- Sesi 4 (12.00 - 12.50 WIB)
.
Untuk daftar nama peserta ujian praktikum per sesi akan diumumkan ketika ujian teori berlangsung.
.
INGAT :
PESERTA UJIAN YANG TERLAMBAT DILARANG MENGIKUTI UJIAN !!!
.
Terima kasih.....
.
.........................................................

Thursday, April 24, 2008

PENGUMUMAN

Diberitahukan kepada semua mahsiswa, bahwa praktikum pada hari Kamis tanggal 24 April 2008, jadwal dirubah sebagai berkut:
.
- Kelompok 1 : Jam 12.30 - 13.20 WIB (Ruang Topaz)
- Kelompok 2 : Jam 12.30 - 13.20 WIB (Ruang LabKom)
- Kelompok 3 : Jam 13.20 - 14.10 WIB (Ruang LabKom)
- Kelompok 4 : Jam 14.10 - 15.00 WIB (Ruang LabKom)
.

Perhatian: Tidak ada kata terlambat bagi mahasiswa.
.
terima kasih.
.....................................................................

Monday, April 14, 2008

KHUSUS LATIHAN 2 DAN 3

Sehubungan dengan terjadinya kesalahan teknis yang menyebabkan Latihan 2 dan latihan 3 ter-hidden, sehingga tidak dapat muncul di posting tanggal:
3 April 2008.
Maka waktu pengiriman kedua latihan tersebut diundur menjadi tanggal:
17 April 2008 pukul 00:01 WIB.
.
Terima kasih.
.
.........................................................................

Thursday, April 10, 2008

LATIHAN 4

Tugas Latihan 4 diambil dari soal quiz pada tanggal 10 April 2008.
Silahkan anda kirim ke:
.
.
Paling lambat tanggal 17 April 2008 Pukul 00:01 WIB.
Terima kasih...
........................................................................

Wednesday, April 9, 2008

PENGUMUMAN

Diberitahukan kepada semua mahasiswa, bahwa untuk praktikum hari kamis tanggal 10 April 2008, semua kelompok masuk pada jam 13.30 WIB karena akan diadakan quiz.... Jadi, untuk hari tersenut tidak ada pembagian per kelompok...
Selamat belajar... semoga sukses....
Terima kasih....

Thursday, April 3, 2008

LATIHAN 2 DAN 3

.
Untuk men-download, silahkan klik link dibawah ini:
.
.
.
Dikirim ke:
.
.
paling lambat tanggal 14 April 2008 Pukul 12.00 WIB.
.
.....................................................

Monday, March 24, 2008

KELOMPOK PRAKTIKUM (SEMENTARA)

KELOMPOK 1

1 C0D006025 LESTARI MUGI UTAMI

2 C0D006023 AGUNG FADLILLAH

3 C0D006026 FIRMAN PRATAMA

4 C0D005028 WENNAS ROMADHONA

5 C0D005051 WAHYU WIJAYANTO

6 C0D005060 RAHMAT PRASETYO

7 C0D005018 YUDISTYA MAHENDRA

8 C0D005042 KUNTORO

9 C0D006016 LOLITA JUANITA

10 C0D006019 BANY RAMON W

11 C0D006053 ADE CATUR W

12 C0D005027 ADITYA NUGRAHADI

13 C0D005069 EMA LASVITA K



KELOMPOK 2

1 C0D005064 EVI SUSANTI

2 C0D007047 HILDA MAULINDA

3 C0D007046 ATI NURKHAYATI

4 C0D007045 ILING W H

5 C0D007044 LELY NURMAHANI

6 C0D007043 AFANDI BAYU MURTI

7 C0D007042 R R RATNA GUMILANG SYARI

8 C0D007041 INDRA ADHI

9 C0D007040 LENSA DHARMA C

10 C0D007039 DAMAR BAGOES SATRIA

11 C0D007014 AMANDA DWI S

12 C0D007037 BAYU SETO RA

13 C0D007028 FENDY PRIHANTO


KELOMPOK 3

1 C0D007038 ASRI WIDYO N

2 C0D007036 ARISTA SLAMET DWIANTO

3 C0D007034 KUSOLO SAPUTRO

4 C0D007030 MUKHAMAD SUFYAN

5 C0D007029 JATMIKO

6 C0D007026 MOH FAIQATUR R

7 C0D007025 DIAN NORMA SARI S K

8 C0D007023 SEPTIANA IKA INDRAWATI

9 C0D007021 RONI SOLIHIN

10 C0D007020 RESTI CHUCU IKHSANI

11 C0D007019 KARLYNDA DEWI U

12 C0D007018 SUDO DANU I

13 C0D007017 BUDI UTOMO


KELOMPOK 4

1 C0D007016 RIFKY INDARTO

2 C0D007015 WAHYUDI

3 C0D007012 M ABDUL GHONI

4 C0D007010 IFFAH FADHILAH

5 C0D007009 TEDDY YULIANTO

6 C0D007008 RISTA INDRIYANI

7 C0D007007 DARIS SALAMAH

8 C0D007006 TEGAK SYAFAAT

9 C0D007005 RIA RIZKIA K

10 C0D007004 INDRA WIBOWO

11 C0D007003 AMALIA FITRI PRAMESTI

12 C0D007002 SEPTI KHOTIMAH

13 C0D007001 SATYA LANDUNG S


Bagi mahasiswa yang belum tercantum dalam daftar diatas, segera hubungi saya sebelum tanggal 27 Maret 2008.

Apabila lewat dari batas waktu tersebut maka dianggap tidak mengambil mata kuliah ini.

Terima kasih.

Monday, March 17, 2008

LATIHAN 1

Sehubungan praktikum pada hari Kamis tanggal 20 Maret 2008 bertepatan dengan hari libur, maka sebagai gantinya akan saya berikan tugas Latihan 1 yang wajib dikerjakan oleh setiap mahasiswa. Tugas tersebut dikumpulkan paling lambat hari Rabu tanggal 19 Maret 2008 pukul 12.00 WIB di Gedung F Lantai 1 Fakultas Ekonomi Unsoed. Tugas diserahkan langsung oleh mahasiswa yang bersangkutan dan tidak dapat diwakilkan tanpa alasan yang jelas dan logis.
.
Tugas dapat didownload dengan cara klik disini
.
Selamat Mengerjakan.
............................................................................

Friday, March 14, 2008

TEORI DAN PRAKTIKUM

TEORI:
Setiap Hari SENIN
Pukul 12.20 - 14.00 WIB

PRAKTIKUM:
Setiap Hari KAMIS
Kelompok 1 : 13.00 - 13.50 WIB
Kelompok 2 : 13.50 - 14.40 WIB
Kelompok 3 : 14.40 - 15.30 WIB
Kelompok 4 : 15.30 - 16.20 WIB

..............................................................

SELAMAT DATANG DI SEMESTER 2

SELAMAT DATANG DI SEMESTER 2
SEMOGA SEMESTER INI
AKAN JAUH LEBIH BAIK
DARIPADA SEMESTER SEBELUMNYA
SELAMAT BELAJAR

ojo lali marang kabeh aturane

maturnuwun
....................................................................

Thursday, January 31, 2008

NILAI COMPUTER 1 2007/2008



Silahkan klik gambar diatas.....

atau klik disini untuk download file-nya...

.

Thursday, January 10, 2008

JADWAL UJIAN AKHIR SEMESTER


Ujian Akhir Semester untuk mata kuliah Computer 1 akan dilaksanakan pada hari Sabtu tanggal 12 Januari 2008 mulai pukul 07.00 - selesai, bertempat di ruang Topaz dan Labkom. Materi ujian adalah Microsoft Access, ujian terdiri dari dua jenis yaitu Teori dan Praktikum. Bagi mahasiswa yang jumlah kehadirannya kurang dari 75% tanpa alasan dan fakta yang jelas, lebih baik anda tidak datang, karena hanya akan menyebabkan diri anda diusir dari ujian. Terima kasih.